Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Seminar Kepala Madrasah se-Kabupaten Mojokerto

Tepat tanggal 10 Oktober 2023 pada hari Selasa ada kegiatan Seminar yang diikuti oleh kepala madrasah. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan kepala madrasah. Pukul 08.00 WIB kegiatan seminar ini dilaksanakan. Kegiatan ini bertempat di MIN 2 Kutorejo. 

Seminar kali ini bertema Entrepreneurship dan inovasi untuk meningkatkan sumber daya dan ketahanan ekonomi madrasah. 
Dengan adanya seminar ini supaya madrasah berkembang dengan sangat baik.

Banyak manfaat dari kegiatan seminar ini karena memperkuat tugas tugas seorang kepala madrasah. Dan masih banyak lagi manfaat dari kegiatan ini. Semoga lembaga tercinta kita MI HIDAYATUL ATHFAL menjadi lembaga yang diminati banyak orang dan bermanfaat untuk peserta didik. Aamiin

Post a Comment for "Seminar Kepala Madrasah se-Kabupaten Mojokerto"